Text
Potret dari Bali : Kisah Ni Wayan, Anak Pemulung yang Menjuarai Lomba Fotografi Internasional
Hidup tanpa ayah. Kemiskinan. Rentetan penderitaan. Itulah makanan sehari-hari Ni Wayan. Namun, segenap kepedihan itu terlupakan ketika datang sebuah peristiwa mengejutkan. Ni Wayan, yang hanya seorang gadis pemulung, memenangi sayembara foto internasional. Juara satu! Dan itu hanya dengan bekal kamera pinjaman. Dapatkah kemenangan itu menjadi awal baru dalam kehidupan Ni Wayan? Dan setelahnya, dapatkah dia menyambut hujan dengan senyum ceria, bukan dengan keluhan atau air mata?
B301088 | 813 PAN p | My Library (Rak 800) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain